Jika Anda Merasa Belum Mempunyai Kemampuan Lebih, Sebaiknya Anda Belajar Memahami Materi, Tetapi Jika Anda merasa mempunyai kemampuan tanpa melakukan usaha atau perubahan dalam hidup anda, siap-siap anda dihancurkan oleh KESOMBONGAN ANDA.
Berikut ini adalah kisi-kisi untuk materi KKPI bagi kelas X (semua jurusan) dan kelas XI (semua jurusan). Semoga dapat membatu Anda yang mau berusaha dan menginginkan perubahan dalam hidup Anda.
"Hidup Itu Sebuah pilihan, Bukan Karena Terpilih"
Kisi-Kisi Untuk Kelas X (XTKR1 Sampai 5, XTKJ 1 Sampai 3, XTSM, XTBO)
- Siswa dapat Menjelaskan yang dimaksud dengan Sistem komputer beserta elemen2nya dengan benar
- Siswa dapat menyebutkan prosedur menyalakan dan mematikan komputer dengan benar
- Siswa dapat memahami perintah internal atau internal command dan perintah eksternal atau external command dengan benar
- Siswa dapat memahami mengenai pengelolaan file atau management file dengan benar
- Siswa dapat menjelaskan cara pengaturan tampilan windows sesuai dengan benar
- Siswa dapat menjelaskan cara setting bahasa, waktu dan tanggal dengan benar
Kisi-Kisi Untuk Kelas XI (XITKR1 Sampai 5, XITKJ 1 Sampai 3, XITSM, XITBO)
- Siswa dapat menyebutkan fungsi software presentasi dengan benar
- Siswa dapat menyebutkan menu yang terdapat pada software presentasi dengan benar
- Siswa dapat memahami penggunaan Tab Home, Insert, animation, slide Show, design template dengan benar
- Siswa dapat menyebutkan cara membuat / menyisipkan slide baru dengan benar
- Siswa dapat menyebutkan cara pengaturan slide pada software presentasi dengan benar
- Siswa dapat menyebutkan cara menghapus slide di sofware presentasi dengan benar
- Siswa dapat menyebutkan tipe data yang terdapat di software power point dengan benar
- Siswa dapat membedakan metode pembuatan file presentasi baru di power point 2007 dengan benar
- Siswa dapat menjelaskan metode menjalankan Slide presentasi di power point 2007 dengan benar
- Siswa dapat menjelaskan cara meng-insertkan Text box, picture, grafik, chart ke dalam slide presentasi dengan benar.